Popular Posts

AC01

Monday, August 10, 2009

Hot Info - Tips mencegah Radang Tenggorokan

Radang tenggorokan sebenarnya bukanlah nama penyakit, melainkan gejala atau indikasi adanya penyakit dalam tubuh manusia. penyebabnya bermacam-macam, bisa dikarenakan infeksi infeksi virus, bakteri, alergi maupun iritasi. gejala yang menyertai peradangan ini biasanya berupa rasa lemas, nafsu makan berkurang, demam dan batuk serta rasa sakit pada tenggorokan.

pada sebgian besar kasus, keluhan ini dapat mereda dengan sendirinya. untuk membantu meringankan rasa sakit dokter biasanya memberikan obat yang bersifat pain reliever, contohnya asetaminofen / parasetamol atau ibuprofen yang dapat membantu mengatasi sakit dan demam. berkumur denan air garam hangat juga dapat membantu. atau dengan kumur menggunakan obat kumur anestetik.

beikut tips-tips mencegah Radang Tenggorokan (sindo060809) :
1. Mengkonsumsi banyak cairan.
selalu minum air putih "hangat", atau sari buah .
2. Hindari Es dan makanan yang berminyak.
hindarilah makan & minuman dingin (air es) serta gorengan, makan yang diawetkan/diasinkan.
3. Menjaga Kesehatan Mulut.
dengan berkumur menggunakan air garam hangat 3-4kali sehari dapat effektif mengurangi serangan maupun pencegahan terhadap radang tenggorokan.
4. Kompress Air hangat.
Kompres dengan air hangat pada leher pada saat mengalami radang dapat mengurangi rasa sakit.
5. Terapi.
Berikan terapi antibiotik (sesuai petunjuk dokter) bila terjadi infeksi untuk mencegah komplikasi.
6. Istirahat yang cukup.
Istirahat yang cukup merupakan hal yang penting bagi daya tahan tubuh untuk menghadapi segala penyakit.

No comments:

RECENT POST

For You - Money Online

Daftar ke PayPal dan langsung menerima pembayaran kartu kredit.
script src="http://widgets.technorati.com/t.js" type="text/javascript"> View blog authority
Indonesian peoples thing..