Popular Posts

AC01

Wednesday, July 8, 2009

Gadget info - Push Email ala Blackberry dengan Ponsel

Selama ini banyak pengguna Ponsel alias HP berbasis Java, GPRS, Windows Mobile maupun Symbian yang belum dapat menikmasti fasilitas Push Email (email Online), Seperti yang dirasakan oleh pengguna Blackberry ataupun Ponsel / HP lainnya (dengan fasilitas Blackberry connect). tetapi Sesungguhnya saat ini para pengguna Ponsel pun sebenarnya sudah dapat menikmati fasilitas tersebut; yaitu dengan menggunakan Aplikasi untuk Push email. beberapa aplikasi tersebut adalah sebagai berikut :

1. Emoze
Aplikasi ini dapat didownload di http://www.emoze.com. aplikasi ini dapat digunakan untuk HP / Ponsel / smartphone ataupun PDA yang berbasis system Symbian ataupun windows mobile. Emoze termasuk aplikasi push email yang cukup mumpuni .

2. Seven.
Seven sebenarnya merupakan aplikasi yang berbayar, tetapi walaupun begitu iapun tetap menyediakan aplikasi gratisan yang disebut Seven BETA program. disarankan tahap awal untuk menggunkan pilihan consumer edition saja, mengingat pilihan ini sudah terdapat fitur
push emailnya. pada Seven kita dapat mensetting berbagai email. tetapi sebelum menggunakan aplikasi ini jangan lupa untuk melakukan registrasi terlebih dahulu ke website resminya.

3. Morange
Aplikasi ini tergolong baru, kelebihannya aplikasi ini sudah merupakan aplikasi multi fungsi. dimana aplikasi ini tidak hanya untuk Push email saja, melainkan melainkan dapat digunakan untuk chatting, RSS Feed Reader, penyimpanan virtual hingga remote desktop. Aplikasi terdiri dari 2 versi, yaitu (VIP) berbayar dan standart- gratis.

Sumber : Sindo 080709

Berita GADGET INFO yang lain - (buka disini):

- Registrasi Blackberry (BB) Prabayar XL
- Regitrasi Blackbery prabayar Indosat
- UCWEB - web browser handphone internet.
- 1 chip All Operator , Bizznet - Operator Voucher Pulsa murah
- Setting GPRS Handpone GSM Manual
- Info -Transfer Pulsa Sesama Indosat
- Setting Koneksi Mobil Internet GPRS
- Info - Setting Internet CDMA Seluler
- Tarif Internet Murah Axis
- Tarif Internet Murah Smart - ngejump
- Tarif Internet Murah Fren - Mobi


No comments:

RECENT POST

For You - Money Online

Daftar ke PayPal dan langsung menerima pembayaran kartu kredit.
script src="http://widgets.technorati.com/t.js" type="text/javascript"> View blog authority
Indonesian peoples thing..